Jumat, 26 Desember 2008
(Dalam mendampingi putri-putri anda)
dengan kelembutan dan keramahan
anda akan lebih berhasil daripada dengan celaan
ataupun kata-kata yang keras,
yang terakhir ini hanya digunakan bila benar-benar perlu,
pada saat dan tempat yang tepat
dengan mempertimbangkan pribadi yang dihadapi.
Nasehat St. Angela, II,3 - 5.
Senin, 22 Desember 2008
Jumat, 19 Desember 2008
Belajarlah dari Tuhan kita sendiri,
yang ketika berada di dunia,
hidup sebagai hamba yang taat kepada Bapa-Nya yang abadi, bahkan sampai mati.
Karena itu Dia berkata: "Ego fui in vobis non tamquam qui recumbit, set ut qui ministrat."
(Saya berada dia antara anda, tidak untuk dilayani tetapi untuk melayani).
Kamis, 18 Desember 2008
Dengan bantuan Allah,
usahakanlah bersikap rendah hati...
dan jangan anggap bahwa anda layak penjadi pemimpin. Anggaplah dirimu pembantu dan hamba...
Allah dengan mudah dapat menggunakan sarana lain yang lebih baik daripada anda,
tetapi karena belas kasih-Nya
Dia telah memilih anda demi kebaikan anda sendiri.
Senin, 15 Desember 2008
Langganan:
Postingan (Atom)